Jumaat, 7 Januari 2011

AKU SUKA KETAWA.... TAHUKAH ANDA BAHAWA KETAWA MEMPUNYAI KESAN YANG SAMA DENGAN BERSUKAN???


Tidak punya waktu untuk berbersukan? Paling tidak cubalah meluangkan waktu untuk ketawa. Ketawa berulang, menurut sebuah kajian dari Loma Linda University's Schools of Allied Health (SAHP) and Medicine, mempunyai efek yang sama dengan bersukan terhadap tubuh.

Hasil kajian tersebut menunjukkan bahwa ketawa tidak hanya menguatkan mood positif, tetapi juga menurunkan hormon stres, meningkatkan aktivitas kekebalan tubuh, menurunkan kolesterol, dan tekanan darah. Efek ini sama dengan efek aktivitas fisik tingkat sedang.

Dalam kajian ini, peneliti memperlihatkan serangkaian video lucu dan video yang menjengkelkan kepada partisipan. Tepat sebelum dan sesudah melihat masing-masing video, peneliti mengambil sampel darah partisipan dan mengukur tekanan darah mereka.


Hasil ujian menunjukkan, video lucu mengubah tekanan darah, kadar hormon, dan endorfin sama seperti efek bersukan.

Dr. Lee S. Berk, pakar perawatan pencegahan dan peneliti psikoneuroimunologi dari Loma Linda University, telah mengerjakan kajian-kajian tentang ketawa selama hampir 30 tahun.

"Kita akhirnya mulai menyedari bahwa perilaku dan emosi kita sehari-hari mengatur tubuh kita dengan berbagai cara," tutur Berk, seperti dikutip situs foxnews.com.



Tiada ulasan:

Catat Ulasan